Block HTTP, HTTPS, Port, Ekstension dan Kata Dengan Mikrotik A. Topologi B. Konfigurasi Mikrotik § Buka VMWare dan setting sebagai berikut : § Login terlebih dahulu sebelum melakukan konfigurasi, dengan Login sebagai admin dan passwordnya kosong. Lalu klik enter untuk melanjutkan. § Ubah nama Router dengan syntak : System identity set name=namarouter § Ubah nama interface dengan syntak : interface set ether1 name=namainterface (ubah interface 1) interface set ether2 name=namainterface (ubah interface 2) § Tambahkan IP di setiap interface, dengan syntak : Ip address add address=192.168.43.122/24 interface=wan Ip address add address=192.168.122.1/25 interface=lan § Buat routing statis dan dns server dengan syntak seperti pada gambar : § Cek koneksi ke in...